IDUL ADHA 1444H, MAN3 ACEH BESAR SEMBELIH 7 HEWAN QURBAN
Kegiatan tahun ini merupakan Qurban tahun ke-15 (lima belas) di MAN 3 Aceh Besar sejak diinisiasi pertama tahun 2009 oleh Bapak Sudirman M, S.Ag (saat ini menjabat Kepala MTsN 2 Aceh Besar dan Bapak Suryadi, S.Ag (saat ini menjabat Kepala Seksi Penmad Kemenag Aceh Besar) beserta guru-guru lainnya yang saat itu bertugas di MAN Indrapuri […]





